Tag: cara

Nyesel Baru Tau, Begini Cara WA Terlihat Offline Padahal Online

Berikut ini beberapa cara yang bisa dicoba untuk terlihat offline padahal sedang online di WhatsApp. Cara buat WhatsApp offline padahal sedang online, bisa dilakukan dengan mudah. Beberapa pengguna mengakalinya dengan membuat seolah-olah akun WhatsApp-nya tidak aktif atau offline padahal sedang online. Hal ini dilakukan saat sekadar malas membalas pesan, atau sedang tak ingin diganggu. Ubah Opsi Last Seen Last Seen...

Cara Agar Terhindar dari Kejahatan Keuangan

Transaksi keuangan akhir ini marak terjadi penipuan, pembajakan, dan kasus kejahatan dalam suatu transaksi. Tentunya sebagai orang, kita tidak mungkin tidak melakukan transaksi dalam hal apapun. Memang akan sedikit khawatir mengenai keamanan transaksi keuangan, namun Anda juga tetap bisa tenang. Berikut beberapa upaya untuk mencegah timbulnya korban kejahatan. Jangan pernah bagikan informasi personal Informasi seperti PIN, CVV, nomor kartu, masa...

Cara Main Investasi Kripto Ala Wamendag

Wakil Menteri Perdagangan (Wamendag) Jerry Sambuaga terus mengingatkan bahwa kripto di Indonesia adalah sebuah aset atau komoditas, dan bukan alat pembayaran yang sah secara peraturan perundang- undangan. “Maka dari itu masyarakat perlu memperhatikan beberapa hal dalam melakukan investasi secara aman,” ucap Wamendag. Pertama, sebelum memutuskan untuk bertransaksi aset kripto, setiap orang harus memastikan paham benar apa itu aset kripto dan...

Cara Menyiapkan Biaya Sekolah Anak

Untuk orang tua maupun wali dengan anak-anak yang akan masuk ke jenjang Sekolah Dasar, Sekolah Menengah maupun perguruan tinggi, mempersiapkan dana pendidikan merupakan hal yang sangat penting guna menghindari kendala saat pendaftaran berlangsung. Persiapan dana tentunya juga untuk mengantisipasi adanya penyesuaian kenaikan uang sekolah, yang mungkin terjadi setiap tahunnya. Ada beberapa hal penting yang dapat dilakukan dan diperhatikan terkait persiapan...

Cara Cuan Banyak dari Investasi

Iklim investasi di Indonesia pada 2022 atau tahun macan air dipercaya akan memasuki fase yang cukup menguntungkan bagi setiap investor. Angin segar dalam dunia investasi tersebut diyakini datang setelah adanya pemulihan ekonomi yang diusung pemerintah pascapandemi. Walau kondisi perekonomian makin membaik, langkah berinvestasi tidak boleh dimulai sembarangan. Dibutuhkan edukasi dan pengetahuan yang cukup agar setidaknya memahami bagaimana cara kerja investasi...

5 Tips dan Cara Karyawan Investasi di Reksadana

Pertanyaan yang sering ada di pikiran karyawan kantoran adalah harus memulai investasi darimana? Jawaban sederhananya mulai dari pelajari produknya dan praktikkan. Keterbatasan penghasilan dan keterbatasan dalam pengetahuan mengenai produk investasi membuat orang-orang yang berstatus karyawan kantoran bingung untuk berinvestasi. Berikut cara investasi bagi karyawan kantoran Pelajari produknya Pelajari produk investasi, salah satunya reksa dana, lalu cari tahu mulai dari apa...

Jenis Reksadana yang Disarankan untuk Newbie

Reksadana adalah salah satu jenis investasi yang cocok untuk pemula. Alasannya, karena instrumen investasi ini bisa dimulai dengan modal terjangkau dan memiliki tingkat risiko beragam. Biasanya pemula ilmu investasinya masih cetek. Selain itu, belum punya keahlian menghitung risiko atas investasi, sehingga reksadana sangat pas buat newbie. Dalam investasi reksadana, manajer investasi berperan mengelola dana nasabah dan melaporkannya secara periodik. Jadi,...

Marak Air Galon Oplosan, Begini Cara Membedakannya dengan yang Asli

Galon oplosan pemalsuan air mineral dalam kemasan (AMDK) belakangan ini marak terjadi diberbagai daerah. Salah satunya terjadi di Panggungrawi, Kecamatan Jombang, Kota Cilegon, Banten. Bahkan, 22 Juli 2022 lalu, Kapolres Cilegon berhasil membongkar salah satu praktik pemalsuan air galon merek tertentu di daerah tersebut. “Petugas melihat ada aktivitas mengisi air galon yang di oplos dari merek satu ke galon kemasan...

Bestie, Cek Nih Jenis Konten TikTok Paling Populer

Pengguna TikTok didominasi oleh para milenial dan remaja, bahkan bisa dikatakan Tiktok saat ini lebih populer dibanding media sosial lainnya. Menurut data dari web Cloudflare, TikTok berhasil menempati posisi pertama diikuti Googel di posisi kedua, Facebook ketiga, Microsoft keempat, Apple di peringkat lima, Amazon keenam, Netflix ketujuh, YouTube peringkat kedelapan, Twitter peringkat sembilan dan WhatsApp peringkat ke-10. Tahun lalu Tiktok...