Wow, BBRI Bakal Bagi-bagi Dividen Jumbo Rp 43,5 Triliun
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) memutuskan untuk membagikan dividen sebesar Rp43,5 triliun atau sekitar 85% dari total laba bersih Rp51,4 triliun. “Laba 2022 itu akan diatribusikan sebagai dividen sebesar 85% atau sekurang-kurangnya sebesar Rp43,5 triliun atau Rp288 per saham,” ujar Direktur Utama BRI Sunarso dalam konferensi pers BRI di Jakarta Senin...