13/09/2022
Mitra Keluarga Karyasehat Tbk (MIKA) Bangun RS Baru Tanpa Utang
PT Mitra Keluarga Karyasehat Tbk (MIKA) menggunakan kas internal untuk membiayai pembangunan rumah sakit selama ini. Total arus kas bersih atau net cash perseroan tercatat senilai lebih dari Rp2,4 triliun. Direktur MIKA, Joyce V. Handajani mengatakan, dari net cash tersebut, sebagian digunakan untuk salah satu sumber belanja modal atau capital expenditure (capex). Capex dipakai untuk memenuhi pembangunan rumah sakit. “Jadi...