Tips Memulai Usaha Bisnis Jastip atau Jasa Titip, Dijamin Cuan Luber!
Salah satu bisnis yang potensial adalah bisnis jasa titip atau jastip. Bisnis ini cukup mudah untuk dilakukan, namun butuh ketekunan jika ingin menjadikannya sumber pendapatan yang besar. Jastip adalah jasa membelikan barang untuk orang lain di suatu tempat untuk mendapatkan keuntungan dari harga barang tersebut. Bagi orang yang menitip barang, mereka pun mendapatkan keuntungan, yakni tak perlu mendatangi tempat tersebut...