12/01/2023
APM Optimis Banjir Order Jika Insentig Mobil Listrik Rampung
Sekretaris Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian Susiwijono Moegiarso menanggapi adanya kekhawatiran dari para agen pemegang merek (APM) terkait kebijakan pemberian insentif untuk pembelian mobil listrik dan hybrid serta sepeda motor listrik. APM mengkhawatirkan kebijakan ini justru akan menunda masyarakat untuk membeli mobil listrik atau sepeda motor listrik karena menunggu insentif. Di sisi lain, pemerintah sampai saat ini belum memutuskan kapan kebijakan...