Jadwal Pembagian Didiven Sarana Menara Nusantara (TOWR) Rp298,79 Miliar

PT Sarana Menara Nusantara Tbk (TOWR) menetapkan pembagian dividen tunai untuk tahun buku 2022 sebesar Rp1,2 triliun kepada para pemegang saham. Besaran dividen ini disepakati dalam Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada 5 Mei 2023. Dari keterbukaan informasi BEI, Senin (8/5/2023), RUPST perseroan menyetujui sebesar Rp1,2 triliun dari laba bersih tahun buku 2022 dibagikan sebagai dividen tunai kepada para...

6 Tahapan yang Harus Dilakukan Saat Investasi Emas atau Logam Mulia

Ada beberapa tahap jitu untuk memulai investasi logam mulia. Banyak orang bertanya, berapa lama investasi emas bisa untung? Kamu bisa mendapatkan imbal hasil optimal dalam jangka panjang lebih dari 5 tahun. Seiring berjalanna waktu, nilai instrumen ini cenderung mengalami kenaikan dari tahun ke tahun. Para pemula perlu menentukan strategi khusus untuk instrumen ini dapat membawa banyak keuntungan di masa yang...

7 Tahapan Menuju Kebebasan Finansial, Simak di Sini

Bebas keuangan atau financial freedom adalah impian semua orang di dunia. Dengan tabungan yang cukup, beban kebutuhan hidup pun dapat diminimalisir. Penulis buku “Financial Freedom”, Grant Sabatier. Menyatakan setidaknya ada 7 tahapan atau level kebebasan finansial. Berikut adalah tujuh tahapan kebebasan finansial. Level 1 : Clarity Langkah pertama adalah memeriksa situasi keuangan kita, berapa banyak uang yang kita miliki, berapa...

Tips Anti Tekor dan Cara Investasi yang Benar

Euforia dalam berinvestasi harus disertai dengan pengetahuan yang cukup bagi kaum muda. Jangan sampai, investasi hanya jadi ajang-ajang ikut-ikutan tanpa memiliki pengetahuan. Hal ini sebagaimana dikatakan Ketua Dewan Komisioner Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) Purbaya Yudhi Sadewa. “Kalau kita tak ajari mereka, mereka bisa kapok berinvestasi. Forum ini berguna untuk meningkatkan literasi ke masyarakat. Membekali diri untuk berhasil di pasar finansial...

Cara Mendidik Anak Giat Menabung Sejak Dini

Menabung merupakan kegiatan mengelola keuangan yang dilakukan untuk menyiapkan dan menyimpan dana cadangan untuk masa depan. Cara ini penting untuk dilakukan karena dapat menjamin keadaan finansial seseorang di masa tua nanti, terlebih jika sedang mengalami masalah keuangan. Tidak hanya bermanfaat untuk orang dewasa, menabung juga sebaiknya sudah ditanam dan diajarkan kepada anak-anak sejak usia dini. Hal ini dilakukan agar kelak...

Tips Menabung untuk Para Jomblo, Cek Bestie

Menabung menjadi salah satu cara sederhana untuk membangun kekayaan. Ada banyak manfaat yang bisa dirasakan saat mempunyai tabungan. Kamu tidak perlu pusing memikirkan biaya yang luar biasa besar jika terjadi situasi darurat. Siapapun bisa menabung. Baik anak-anak maupun orang dewasa, single atau sudah mempunyai pasangan. Menjadi single bisa membuat beberapa tantangan perencanaan keuangan yang unik. Ada beberapa hal yang perlu...

Cara Menentukan Profil Investor dengan 3 Jenis Jangka Waktu Investasi

Memilih jenis investasi yang cocok untuk Anda bisa dilakukan berdasarkan jangka waktunya. Jangka waktu itu terdiri dari investasi jangka pendek, menengah dan panjang. Masing-masing pilihan jangka waktu investasi tersebut memiliki strategi yang berbeda. Strategi tersebut diperlukan untuk bisa mencapai tujuan finansial yang ingin diraih. Misalnya, untuk biaya pernikahan, pendidikan, liburan maupun dalam rangka membeli rumah. Masing- masing jangka waktu investasi...

5 Tahapan dan Proses Investasi yang Perlu Dilakukan

Investasi merupakan tindakan konsumsi yang ditunda atau ditangguhkan. Ketika seorang individu membeli surat berharga, misal saham atau obligasi, maka ia dikatakan melakukan investasi, dikarenakan ia tidak menghabiskan semua uangnya untuk membeli barang-barang konsumsi saat ini. Arah atau tujuan penundaan konsumsi ini adalah harapan untuk mendapatkan hasil yang lebih besar dari nilai penundaan ini. Tidak ada suatu investasi yang tidak mengandung...