Plus Minus Investasi Saham Jangka Panjang dan Pendek
Dalam berinvestasi di saham, para investor dapat memilih apakah ingin investasi jangka panjang atau jangka pendek. Meski demikian, tak sedikit yang bingung menentukan periode investasi mana yang lebih menguntungkan, investasi saham jangka panjang atau investasi saham jangka pendek. Berikut kelebihan dan kekurangan kedua jenis investasi saham ini. Kelebihan Investasi Saham Jangka Panjang Keuntungan Konsisten Salah satu kelebihan dari investasi saham...