Category: Berita

Pinjaman dari Bank Dunia senilai Rp 5.6 Triliun Segera Cair

Dewan Direktur Eksekutif Bank Dunia hari ini menyetujui pinjaman sebesar US$400 juta atau setara Rp 5.6 Triliun untuk mendukung reformasi yang akan membantu Pemerintah Indonesia meningkatkan fondasi, meningkatkan efisiensi, dan memperkuat ketahanan sektor keuangan, seperti yang dilansir dari laman website resmi Bank Dunia. Pembiayaan baru ini dirancang untuk membantu negara mengatasi kerentanan sektor keuangan yang meningkat akibat pandemic COVID-19 di...

Ini Dia, BUMN Penyumbang Dividen Terbesar Ke Negara Tahun 2020

Pada tahun 2020, Pendapatan negara dari sumbangan Perusahaan Milik Negara (BUMN) mengalami penurunan bila dibandingkan pada tahun 2019. Masa pandemic Covid-19 yang melanda negara Indonesia serta negara-negara diseluruh dunia di tahun 2020 hingga saat ini berdampak pada kinerja perusahaan milik negara. Jika diteliti, penurunan sumbangan BUMN tidak terlalu banyak. Tahun 2019, sumbangan dividen BUMN tercatat sebesar Rp 51 triliun. Dan...

Ini Jadwal Pasti, BEI Akan Hapus Kode Broker

Sebelumnya rencana PT Bursa Efek Indonesia (BEI) melakukan penghapusan kode broker dari running trade pada bulan Juli 2021. Tetapi ditunda waktunya, yang akhirnya ditetapkan mulai Agustus 2021. “Penundaan kebijakan ini dilakukan karena menunggu kesiapan semua anggota bursa,” ujar Direktur Perdagangan dan Pengaturan Anggota Bursa BEI Laksono Widodo, Rabu (9/6/2021). Setelah kebijakan penutupan kode broker, akan menyusul kebijakan penutupan tipe investor...

Wow, Unilever Tambah Investasi Rp 2,5 Triliun

PT Unilever Tbk pertama kali berinvestasi di KEK Sei Mangkei sejak tahun 2013-2020 sebesar Rp 2,5 triliun. Serangkaian produknya adalah asam lemak (fatty acid), gliserin, soap noodles, dan dove noodles. Di tahun 2021, Unilever melakukan investasi lanjutan Marvel 1 sebesar Rp 300 miliar. Yang mana progress  fisik sudah mencapai 92,5%. Dalam rangka memperluas investasinya,  PT Unilever Indonesia Tbk melalui PT Unilever Oleochemical...

Google Didenda Rp 3,8 Triliun, Soal Apa nih?

Saat ini beberapa pemain raksasa dalam periklanan digital sedang dalam penyelidikan para Regulator (Badan otoritas anti persaingan). Facebook dalam penyelidikan antimonopoli dari regulator di Inggris Raya dan Eropa karena mendominasi penggunaan data sehingga memberikan keuntungan yang tidak seimbang / tidak adil dalam bisnis. Amazon, Microsoft yang selama beberapa tahun terakhir sedang dalam penyelidikan regulator Eropa. Sementara Otoritas Persaingan dan Pasar...

Enam Poin Gugatan PKPU kepada Ace Hardware

Kantor Advokat Wibowo  and Partners kembali mengajukan gugatannya kepada PT Ace Hardware Tbk perihal Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang (PKPU) pada kamis (27/5/2021) dengan nomor perkara 251/Pdt.Sus-PKPU/2021/PN Niaga Jkt.Pst. Agus Dwi Prasetyo, Kuasa hukum dari Wibowo and Partners mengatakan gugatan ini terkait dengan tunggakan biaya jasa hukum (legal fee) pada April 2020 sebesar Rp 10 juta. Ini merupakan gugatan kedua kalinya.  Yang...

BI Siap Terbitkan Mata Uang Digital

Beberapa negara tengah mengkaji penerbitan mata uang digital. Diantaranya, Inggris, China, Jepang, Uni Eropa termasuk Indonesia. Bank Indonesia (BI) sebagai Bank Sentral, sedang mempersiapkan rencana pembuatan mata uang digital atau Central Bank Digital Currency (CBDC). Seperti dikutip dari akun instagram resmi @bank_indonesia, Senin (31/5/2021), BI kini tengah merumuskan pembuatan mata uang digital, apabila nanti dibutuhkan. Yang mana dalam implementasinya harus...

Luhut Panjaitan Ungkap PLTU Batu Bara Akan Diberhentikan Bertahap

Dalam acara  Indonesia Investment Forum (IIF) 2021 yang digelar KBRI London secara daring, Kamis (27/5/2021), Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengungkapkan saat ini energi fosil, telah menjadi musuh bersama  dunia. Pemerintah Indonesia secara bertahap akan memberhentikan operasional pembangkit listrik berbahan bakar batu bara, dimana Indonesia memiliki potensi untuk fokus mengembangkan Energi Baru dan Terbarukan (EBT). Luhut menjelaskan, lembaga keuangan...

Rusdi Kirana Suntik Super Air Jet dan FAN Hampir Rp 1 Triliun

Dalam waktu dekat, Super Air Jet berencana akan segara beroperasi. Sebagai maskapai berbiaya rendah. Dan saat ini sedang dalam proses untuk mendapatkan Sertifikat Operasi Angkatan Udara (AOC). Farian dan Davin Kirana adalah pemilik Super Air Jet. Dengan Kepemilikan saham masing – masing 50 persen melalui PT Kabin Kita Top. Sesuai dengan catatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Indonesia....

Penyebab Pabrikan Mobil Besar Mulai Tutup Pabrik

Masa pandemi ini sangat mempengaruhi segala aspek kehidupan diseluruh dunia. Salah satunya dibidang otomotif. Saat ini sejumlah  pabrikan mobil besar di seluruh dunia mengalami kekurangan cip semikonduktor. Keadaan ini memaksa sejumlah pabrikan mobil besar di seluruh dunia untuk mengubah pola produksinya. Mitsubishi, Nissan dan Suzuki akan menutup sementara pabriknya mulai Juni 2021. Bahkan Toyota telah lebih dulu mengumumkan rencana penutupan yang...